
Pada hari Senin, 24 Juni 2024 dilaksanakan pembangunan rabat beton di jalan Anggrek RT 02 RW 07 Dusun Karangjengkol. Estimasi pengerjaan rabat beton sekitar tujuh hari dengan volume panjang = 169 m, lebar= 3.5 m, tinggi = 0.2 m
Pengerjaan rabat beton dilaksanakan oleh TPK Desa Tritih Lor didampingi oleh bapak Warsim selalu Kasi Kesra Desa Tritih Lor. Pembangunan Rabat beton bersumber dari dana APBDES Desa Tritih Lor/ Bantuan dari provinsi Jawa Tengah tahun 2024